Harga Toyota Yaris Cross 2023 sudah diumumkan dalam peluncunnya di Jakarta. Mobil SUV Terbaru ini dijual dengan kisaran mulai Rp 350 jutaan, tersedia pula varian hybrid untuk pasar Indonesia.
BeliToyota.com |
“Untuk harga, nanti ada sesi tersendiri karena saat ini kan world premiere. Tapi kisarannya dari Rp 300 juta plus sampai Rp 400 juta plus,” kata Vice President Director PT Toyota Astra Motor (TAM), Henry Tanoto saat peluncuran. Walaupun harga Toyota Yaris Cross bensin dan hybrid terbaru belum secara resmi dibeberkan, namun pabrikan berlogo T sudah mempersilakan konsumen untuk melakukan pemesanan. Hanya saja soal pengiriman ke rumah konsumen, belum ada informasi lebih lanjut. Marketing Director TAM, Anton Jimmi Suwandy menjelaskan bahwa Yaris Cross akan tersedia dalam varian hybrid dan GR Sport . Lalu untuk pilihan mesin bensin, bakal tersedia dalam transmisi otomatis CVT dan manual. Sementara untuk varian hybrid hanya memiliki transmisi e-CVT.
Menariknya pula, sudah banyak sales Toyota yang membuka pemesanan. Bahkan mereka sudah berani membeberkan kisaran harga Yaris Cross 2023 untuk pasar otomotif Indonesia, lengkap dengan variannya. “Booking fee SPK Rp 10 juta. Pengiriman mobil nanti akan diinformasikan lebih lanjut, pembagian unitnya first in first out berdasarkan antrian yang sudah masuk,” kata salah satu Sales Dealer Toyota Asri Motor Jenggolo, Sidoarjo - Jawa Timur via pesan singkat.
Untuk Keterangan Lebih Lanjut, mengenai Harga Toyota, Kredit Mobil Toyota, Promo Angsuran Cicilan, Konsultasi Pembelian Mobil Toyota, Booking Service, serta Info Test Drive, hubungi Layanan Kontak Kami:
Untuk Pemesanan Toyota Baru Cover Area seluruh Jawa Timur:
Pemesanan Toyota Hubungi :
DOMI FIRDAUS
JAGONYA TOYOTA
HP / WA 0812 3055 5432